Home / Tradisional

Rabu, 16 April 2025 - 21:14 WIB

Nasi Biryani Makanan Tradisional dari India yang Sangat Nikmat

ICIPRASA.COM | LANGKAT – 5 April 2025

 

Nasi Biryani adalah makanan tradisional dari pakistan dan india. Makanan ini terkenal dengan rempah – rempahnya yang kaya dan aromanya yang khas.

 

Bahan utama dari hidangan nasi biryani adalah beras (beras basmati), rempah – rempah, daging, dan sayuran. Nasi Biryani biasanya dihidangkan dengan Daging, seperti daging ayam, daging sapi, daging kambing, atau daging unta, dan juga diberi sambal dan acar.

Baca Juga  Kekarah, Camilan Tradisional Aceh yang Wajib Ada di Hari Raya

 

Di Kota Brandan Kab. Langkat ada seorang ibu – ibu menjual nasi biryani yang bernama Bu Dedek. Bu dedek menjual nasi biryani baru 3 bulan dan berjualan didepan rumah saja. Nasi biryani Bu Dedek buka dari senin – sabtu jam 11.00 – 21.00 WIB.

 

“Saya awalnya menjual nasi biryani ini coba – coba dan saya hanya belajar dari handphone untuk cara membuatnya. Saya menjual nasi biryani ini karena didaerah tempat saya tinggal jarang ada yang menjual nasi biryani jadi saya mencoba saja untuk menjualnya mana tau kan laku dan banyak yang menyukainya,” Ujar Bu Dedek (05/04/25).

Baca Juga  Timpan, Kue Tradisional Aceh yang Tetap Eksis di Tengah Modernisasi

 

Nasi Biryani biasanya dijual dengan menu yang besar jadi bisa dimakan dengan 4 – 5 orang. Cara makan ini mengikuti khas orang india dan pakistan.

 

Created By: Najwa Nur Mahira. Nst

Share :

Baca Juga

Tradisional

Menghabiskan waktu berkualitas bersama teman di William Caffe, sambil menikmati secangkir Matcha Latte.

Tradisional

Kenangan yang Tersaji Hangat: Ikan Sale Daun Ubi Khas Tapsel!

Tradisional

Bika Ambon, Rahasia Kelezatan Kue Legendaris Asli Medan

Tradisional

Pempek, Si Makanan Ikan yang Menggoda Selera

Tradisional

Mie aceh sabena

Tradisional

Ranup: Tradisi Aceh dalam Balutan Sirih

Tradisional

Judul: Lemang, Kuliner Tradisional yang Tetap Eksis di Tengah Modernisasi

Tradisional

KUE TIMPHAN KHAS IBU NURIDAH