Home / Tradisional

Rabu, 23 April 2025 - 20:29 WIB

Pecel, Jodohnya Sambal Kacang!

ICIPRASA.COM, JL. MEDAN BANDA ACEH, KOST RUKO FRIENDS COFFE 22 April 2025

 

Pecel adalah hidangan tradisional khas Indonesia yang terdiri dari aneka sayuran yang direbus atau dikukus, lalu disiram dengan sambal kacang yang gurih dan pedas. Pecel sangat populer di daerah Jawa, terutama di daerah Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Jawa Timur.

 

Pecel punya cita rasa gurih, pedas, manis, dan sedikit asam. Tekstur kacang yang kental dan kasar berpadu dengan renyahnya sayuran membuatnya jadi hidangan yang segar dan mengenyangkan.

Baca Juga  Rujak Salak Pliek, Sensasi Rasa yang Menggoda

 

Biasanya kompenen utama dalam pecel yaitu sayuran, karena ini adalah salah satu pecel buatan anak kost dengan budget yang terjangkau jadi sayur yang di gunakan ada kacang panjang, kol, tauge (toge). Sayuran ini biasanya di rebus dan bisa juga di kukus, dan tambahkan tahu yang sudah di goreng terlebih.

Sambal kacang terbuat dari kacang tanah yang digoreng dan dihaluskan, dan dicampur dengan bahan lain seperti Cabai rawit dan merah, Bawang putih, Kencur (bumbu khas yang memberi aroma segar), Gula merah, Garam, Asam jawa dan yang terakhir air panas di gunakan untuk mengencerkan bumbu kacang.

Baca Juga  Cinta keluarga dan Tradisi : Dodol Buatan ibu Masanah yang Selalu Dinanti Saat Lebaran

 

Kenapa pecel menjadi makanan tradisional ? Karena asal usul turun temurunnya, menggunakan bahan lokal, pengelolahan sederhana dan alami, dan cerminan budaya lokal.

 

“Pedas dan manisnya sambal kacang menyatu sempurna dengan segarnya sayuran ,Rasanya? Auto nambah nasi!” Ungkap Nabila (20), yang merasakan pecel ala anak kost.

 

Created by: Indah afrida

Share :

Baca Juga

Tradisional

Judul: Roti Bhoi, Warisan Kuliner Aceh yang Tetap Eksis di Zaman Modern

Tradisional

*”Mengenal Kue Karah, Cemilan Tradisional Aceh yang Manis dan Renyah”*

Tradisional

Rindu Masakan Ibu, Racik Soto Ayam Ala Anak Kost

Tradisional

*Lezatnya Batagor Khas Bandung ala Om – Di*

Tradisional

Kue Klepon Khas Nafisa,Cocok Untuk Kita Yang Suka Ngemil Berat Nan Manjalittaaaa

Tradisional

Lepat Pisang, Camilan Tradisional yang Tetap Digemari

Tradisional

Nagasari Putra Kupie, Cemilan Tradisional Lezat yang Cocok untuk Oleh-oleh

Tradisional

Gule Ayam Kampung Khas Mandailing, Ini Resepnya!