Home / Dissert

Rabu, 2 April 2025 - 14:12 WIB

Bolu keju: Hidangan penutup yang sederhana dengan perpaduan rasa manis dan gurih yang menggoda

ICIPRASA. COM | Air Joman, Asahan, Sumatra Utara, 2 April 2025 – Dissert selalu menjadi pilihan yang nikmat sebagai hidangan pencuci mulut, dan kali ini tim Iciprasa akan menyajikan hidangan yang sangat cocok untuk para pencinta kuliner.

Hidangan ini memadukan cita rasa manis dan gurih dengan cara yang simple. Anda hanya perlu menyiapkan kue bolu, susu cokelat, dan keju. Pertama, potong bolu secukupnya, kemudian sirami dengan susu Frisian Flag rasa cokelat di atasnya. Tambahkan parutan keju sesuai selera, lalu taburkan buah kering sebagai pelengkap. Dessert ini pun siap untuk dinikmati.

Baca Juga  Cake Slice Viral Karena Bentuk Unik dan Rasa Premium

Kue bolu ini memiliki tekstur lembut, namun tetap padat, dan rasanya yang lezat membuatnya sangat digemari oleh banyak orang. “Saya selalu memesan bolu ini menjelang lebaran, sampai 4-5 lingkar, karena bolu ini sangat disukai oleh tamu,” ujar Tuminem (80), salah satu pelanggan setia.

Baca Juga  Cake Kekinian yang Patut Anda Coba di Lhokseumawe!

Tim Iciprasa sendiri juga sangat menyukai bolu ini, yang dijual dengan harga Rp. 30. 000 per lingkar. Bagi Anda yang ingin memesan bolu, silakan langsung datang ke Dusun V, Desa Pasar Lembu, Air Joman, Sumatra Utara.

Dibuat oleh: Surya Fajar Kelana

Share :

Baca Juga

Dissert

Pukis, Jajanan Manis yang Lembut bikin Nagih

Dissert

Donat Harvies Lhokseumawe, Primadona Baru Pecinta Kuliner Manis

Dissert

Resep Praktis Mengolah Kolang Kaling Menjadi Manisan Segar

Dissert

Cita Rasa Manis Chocolate Belgium Dessert Box, Usaha Baru Dilla Evendi Raup Omzet Rp400 Ribu per Hari

Dissert

Lezat dan Nagih! Salad Buah Creamy dari SF.Cake Lhokseumawe Jadi Favorit Pecinta Dessert

Dissert

Segarnya Es Krim Brownies Coklat Station Coffe Premium, Teman Setia di Cuaca panas Kota Lhokseumawe

Dissert

Segarnya Smotis, Jus, dan Es Teler di Jl. Darussalam Lhokseumawe, Harga Bersahabat

Dissert

Cita rasa fudgy brownies yang manis